Monday, July 7, 2014

Installasi Debian7 (Wheezy)

INSTALASI CLI DEBIAN7 (V-Box)

             Pada tutorial kali ini, saya akan menunjukkan installasi Debian7 (Wheezy) via V-Box. V-box bisa dijalankan baik di Linux maupun Windows. Kali ini saya menggunakan SO Windows. Setelah menyetting pra-install Debian7, kemudian klik start atau double click pada judul v-box kita. Lalu ikuti petunjuk selanjutnya 
1.       1. Akan muncul tampilan awal installasi Debian7seperti ini, langsung klik enter untuk installasi CLI.

2.       2. Kemudian pilih bahasa, teritorial area dan jenis keyboard.



3.      3.  Lalu pilih eth yang akan dijadikan interfaces publik, pilih eth0.

4.       4. Kemudian lanjutkan tanpa menggunakan default route. Apabila kita tidak mengetahui IP yang diberikan oleh ISP, maka kita cukup memilih “Do not configure the network at this time”. Namun apabila kita mengetahui ip yang diberikan oleh ISP, kita enter pada option “Configure the network manually”.



6. Kita kemudian diminta undtuk mengisi IP Address dari jaringan yang tersambung pada kita saat ini. (IP dari ISP)

7. Lalu isikan netmask.

8. Isikan gateway.

9. Lalu isikan hostname (sesuai kebutuhan )


10. isikan domain name kita. (sesuai kebutuhan)


11. Kemudian isikan root password berikut dengan verivikasinya.


12.  Kemudian isikan nama user, passwor, berikut dengan verivikasinya juga :D


13. Saat mengisikan timezone, kita isikan >central.
Lalu saat mempartisi kita pilih menu paling atas > Guided – use entire disk.

14. Kita jadikan saja satu partisi (sesuai rekomendasi untuk pemula), ehhehe :)
Kemudian, klik pada menu > Finish partioning and write changes to disk.



15. Untuk preference pada instalasi paket software kita dapat meimilih sesuai kebutuhan, disini saya memilih 3 option saja. Web server, SSh server dan Standard system utilities. (ini juga tergantung kebutuhan masing-masing)



 16.   Langkah terakhir, clik continue dan kita install Boot Loader.


17. lalu silahkan login ke Debian anda :)

Selamat !
Installasi Debian7 anda selesai ! :D

selamat mencoba ^_^

0 comments:

Post a Comment

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

Powered by Blogger.
 

Welcome to My Blogs Copyright © 2011 -- Template created by O Pregador -- Powered by Blogger